0
Cara mengecilkan perut buncit
Posted by Unknown
on
07:20
in
Pengetahuan
Ini Dia Cara Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami
Cara Mengecilkan Perut Buncit - Walaupun secara alami tapi cara mengecilkan perut buncit secara alami
ini cukup ampuh dan efektif. Meski perut buncit bukan masalah yang
serius tapi hal ini ternyata cukup mengganggu kegiatan. Salah satunya
yakni disaat kita ingin duduk, lari, atau melakukan pekerjaan lainnya.
Terkadang ukuran perut yang besar bisa terasa tidak mengenakkan. Nah
tentunya ini harus segera diatasi agar tidak berkelanjutan. Salah satu
yang bisa anda lakukan untuk mengecilkan perut yang buncit ini yakni
dengan mengurangi makanan gorengan. Karena makanan yang digoreng dapat
memperlambat proses pencernaan, sehingga membuat lemak menumpuk di dalam
tubuh.
Cara Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami lainnya yakni tentunya dengan olah raga. Salah satu olahraga yang bisa membantu mengecilkan perut buncit yakni Hula hoop. Masih banyak lagi cara mengecilkan perut yang bisa anda lakukan. Nah kali ini Blogger Ndeso akan memberikan beberapa cara mengecilkan perut buncit secara alami.
Sepertinya 6 cara mengecilkan perut buncit diatas perlu anda coba. Anda tidak akan tau hasilnya sebelum mencobanya. Tentu hal tersebut membutuhkan kesabaran ekstra, karena tidak secara langsung perut buncit anda akan menghilang, namanya juga secara alami. Daripada memakai obat, perut buncit cepat hilang namun anda tidak tau efek samping apa yang akan terjadi dikemudian hari. Pastikan anda memilih cara mengecilkan perut buncit secara alami dan tanpa efek samping. Semoga cara mengecilkan perut buncit secara alami kali ini bermanfaat untuk anda.
Cara Mengecilkan Perut Buncit
Cara Mengecilkan Perut Buncit Secara Alami lainnya yakni tentunya dengan olah raga. Salah satu olahraga yang bisa membantu mengecilkan perut buncit yakni Hula hoop. Masih banyak lagi cara mengecilkan perut yang bisa anda lakukan. Nah kali ini Blogger Ndeso akan memberikan beberapa cara mengecilkan perut buncit secara alami.
1. Kurangi makan garam atau sodium.
Kenapa harus mengurangi makan garam ?
Karena garam atau bumbu asin memiliki kandungan natrium yang cukup tinggi. Asupan makanan asin dalam jumlah yang lebih besar ini bisa menyebabkan retensi air, karena garam dapat menarik air dalam jumlah besar, sehingga bisa memicu terjadinya perut buncit.
2. Minum kopi dan teh hijau.
Nah untuk cara yang satu ini mungkin terbilang cukup gampang dan disukai. Ternyata kafein yang terkandung dalam kopi dapat meningkatkan laju metabolisme hingga 10% dan bisa membantu untuk membakar kalori. Dan teh hijau bisa mengurangi penyerapan lemak dan membantu sirkulasi glukosa. Meskipun kopi bisa membantu mengecilkan perut buncit, tapi jangan lupa dengan efek negatif kopi ya. Jangan terlalu mengkonsumsi kopi berlebihan, karena bisa berbahaya juga bagi kesehatan.
3. Kurangi makanan kabohidrat sederhana.
Kenapa harus mengurangi karbohidrat sederhana ?
Karena karbohidrat sederhana dalam makanan ternyata dapat dikonversi menjadi lemak dengan sangat cepat. Jadi salah satu cara mengecilkan perut buncit yakni mengurangi makanan yang mengandung karbohidrat sederhana seperti nasi, roti putih, pasta dan lainnya. Ingat, anda hanya cukup mengurangi, bukan berarti tidak mengkonsumsi. Karena seperti ktia ketahui nasi adalah makanan pokok dengan sumber karbohidrat yang berguna sebagai sumber energi kit. Nah untuk mengganti makanan tersebut anda bisa mengkonsumsi roti gandum utuh dan pasta gandum dengan karbohidrat kompleks.
4. Kurangi makan gorengan.
Kenapa haru mengurangi makanan yang digoreng ?
Karena makanan yang digoreng terenyata bisa memperlambat proses pencernaan, hal ini menyebabkan lemak menumpuk didalam tubuh.
5. Bermain Hula hoop.
Dengan bermain hula hoop selama 10 menit sambil berjalan dengan kecepatan sedang ternyata bisa membakar 100 kalori. Ini cukup baik untuk anda lakukan agar perut buncit anda mulai berkurang.
6. Konsumsi Makanan Berserat.
Anda bisa mengkonsumsi serat dalam buah-buahab yang memiliki kandungan air, misal seperti buah apel atau pear. Karena serat merupakan bahan yang penting dalam berdiet.
Sepertinya 6 cara mengecilkan perut buncit diatas perlu anda coba. Anda tidak akan tau hasilnya sebelum mencobanya. Tentu hal tersebut membutuhkan kesabaran ekstra, karena tidak secara langsung perut buncit anda akan menghilang, namanya juga secara alami. Daripada memakai obat, perut buncit cepat hilang namun anda tidak tau efek samping apa yang akan terjadi dikemudian hari. Pastikan anda memilih cara mengecilkan perut buncit secara alami dan tanpa efek samping. Semoga cara mengecilkan perut buncit secara alami kali ini bermanfaat untuk anda.
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bahasa dan kata-kata yang baik dan layak untuk dilihat, silahkan lakukan tanya jawab bila ada yang ditanyakan^^ :)